19 November 2022
421 kali

Alat dan bahan:
1. Kain flanel
2. Kardus bekas
3. Gunting
4. Lem tembak
5. Mata-mataan boneka
6. Pita pink dan hitam
7. Double tipe
Langkah - langkah:
1. Gunting kain flanel sesuai dengan ukuran kardus bekas yang telah disiapkan, lalu tempelkan kain flanel yang sudah dipotong ke kardus bekas yang telah disiapkan.
2. Rangkai kardus-kardus tersebut sampai berbentuk menjadi kotak yang nantinya akan menjadi tempat menyimpan alat tulis
3. Potong kain flanel menjadi bentuk kepala, mulut dan telinga kelinci lalu tempelkan, kemudian tempelkan mata-mataan boneka
4. Gunting kain flanel menjadi bentuk bunga, tangkai bunga, dan awan, lalu tempelkan ke sisi-sisi tempat menyimpan alat tulis
5. Gunting pita pink dan hitam sesuai panjang kotak tempat menyimpan alat tulis, lalu potonglah kain flanel merah muda dan hitam menjadi bentuk hati, lalu tempelkan ke belakang kotak tempat menyimpan alat tulis.

asta karya disebut juga dengan keterampilan tangan. Hasta karya adalah hasil-hasil keterampilan yang dihasilkan oleh tangan dan tanpa bantuan mesin.
Hasta karya diatas banyak sekali manfaatnya, antara lain untuk menyimpan alat tulis dan beberapa perlengkapan sekolah lainya.
1. Kain flanel
2. Kardus bekas
3. Gunting
4. Lem tembak
5. Mata-mataan boneka
6. Pita pink dan hitam
7. Double tipe
Langkah - langkah:
1. Gunting kain flanel sesuai dengan ukuran kardus bekas yang telah disiapkan, lalu tempelkan kain flanel yang sudah dipotong ke kardus bekas yang telah disiapkan.
2. Rangkai kardus-kardus tersebut sampai berbentuk menjadi kotak yang nantinya akan menjadi tempat menyimpan alat tulis
3. Potong kain flanel menjadi bentuk kepala, mulut dan telinga kelinci lalu tempelkan, kemudian tempelkan mata-mataan boneka
4. Gunting kain flanel menjadi bentuk bunga, tangkai bunga, dan awan, lalu tempelkan ke sisi-sisi tempat menyimpan alat tulis
5. Gunting pita pink dan hitam sesuai panjang kotak tempat menyimpan alat tulis, lalu potonglah kain flanel merah muda dan hitam menjadi bentuk hati, lalu tempelkan ke belakang kotak tempat menyimpan alat tulis.
UNTUK LEBIH JELASNYA BISA KUNJUNGI CHANNEL DI BAWAH INI :
https://youtu.be/3y_ZqPXtTQ0
Powered by Froala Editor
BANYAK DIBACA
Penempuhan Brevet Tanda Jejak - Argawana
19 February 2023
1.993 kali
Baca

Tahap Seleksi Tes Wawancara Dewan Galang Periode 2023-2024
17 June 2023
1.292 kali
Baca

TES WAWANCARA CALON DEWAN GALANG MASA BAKTI 2024-2025
18 May 2024
1.063 kali
Baca
Tahap Seleksi Tes Tulis Dewan Galang Periode 2023/2024
11 June 2023
975 kali
Baca

Membuat Hasta Karya dari Stik
22 November 2022
956 kali
Baca

ORIENTASI DEWAN GALANG MASA BAKTI 2023/2024
02 July 2023
881 kali
Baca